Rambu - Rambu K3LH terbagi beberapa macam antara lain sebagai berikut:
1. Rambu - Rambu Peringatan .
Rambu rambu peringatan , biasanya di tandai dengan latar belakang dengan warna kuning. Rambu rambu ini biasanya terdapat di jalan raya , maupun tempat tempat yang rawan terjadi sesuatu hal yang tidak bisa terpikirkan . misalnya di lereng jurang , laboratorium , dan sebagainya . contoh dari rambu rambu tersebut sebagai berikut:
2. Rambu - Rambu Larangan .
Rambu - Rambu larangan biasanya dilatar belakangi dengan warna merah . Rambu - rambu ini harus di patuhi oleh semua orang , karena rambu rambu ini bisa berakibat fatal , bila di kerjakan .
contoh rambu - rambu ini sebagai berikut:
3. Rambu Rambu Perintah / kewajiban
Rambu - Rambu ini biasanya di latar belakangi dengan warna biru . Rambu - rambu ini biasanya terdapat di pinggir jalan untuk memberi tahu para pengguna jalan. Contoh Dari Rambu - Rambu Perintah / Larangan , Sebagai berikut:
Tidak ada komentar:
Posting Komentar